Katekin Tisane atau bisa juga disebut Artisan Tea adalah cara baru menikmati minuman teh.
Teh kelas premium ini memang dibuat secara khusus dan diracik dari beberapa bahan alami pilihan seperti teh, bunga, buah, daun.
Tisane jenis HAWAIAN BREAKFAST ini dibuat dengan bahan-bahan alami:
Teh Hitam
Genmaicha,
Apel,
Kelapa.
Seperti namanya, menikmati HAWAIAN BREAKFAST di pagi hari serasa sedang berada di Hawai dan menikmati segala aroma-aroma khas nya.
Dikemas dalam aluminium foil pouch zipper yang bisa banget ditutup rapat setelah pemakaian.
Cara brewing Katekin Tisane HAWAIAN BREAKFAST : Hot Brewing & Cold Brewing Tea